Jakarta -
Liga Spanyol kembali menghadirkan kejutan di akhir pekan ini saat
Barcelona diimbangi Espanyol. Kondisi itu membuat Barca dipepet
Real Madrid di puncak klasemen.
Barcelona bermain imbang 2-2 saat bertamu ke Espanyol di pekan 19 Liga Spanyol. Saling susul gol terjadi dalam laga tersebut, di mana Barca harus bermain dengan 10 orang di 15 menit terakhir laga setelah Frenkie de Jong dapar kartu merah.
Sehari sebelumnya Real Madrid membuka tahun dengan hasil gemilang. Menghadapi Getafe, El Real menang telak 3-0.
Dua hasil laga tersebut tak memengaruhi posisi pada klasemen Liga Spanyol di papan atas. Barcelona masih nomor satu, Madrid di urutan dua.
Tapi keunggulan dua poin Barca saat pergantian tahun kini menguap. Barca dan Madrid sama-sama mengoleksi 40 poin. Barca berhak ada di urutan teratas karena punya selisih gol lebih baik.
Berikut klasemen Liga Spanyol selepas pekan 19:
[Gambas:Opta]
Simak Video "Valencia vs Real Madrid: Courtois Bantu Selamatkan Los Blancos"
[Gambas:Video 20detik]
(din/cas)
Let's block ads! (Why?)
Olahraga - Terkini - Google Berita
January 06, 2020 at 10:00AM
https://ift.tt/2MXZpyd
Klasemen Liga Spanyol: Papan Atas Panas, Barcelona Dipepet Real Madrid - detikSport
Olahraga - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/2UxZr29
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Desember Ceria, Hanya Nasib Sial yang Menghalangi Liverpool Juara Liga Inggris - Kompas.com - KOMPAS.comNEXT year is our year... Begitulah sindiran mantan personel grup band Oasis, Noel Gallagher, ketika … Read More...
Wolverhampton Kalah dari Liverpool, Nuno Espirito Santo Sindir Wasit - Okezone
LIVERPOOL – Pelatih Wolverhampton Wanderers, Nuno Espirito Santo, menyindir wasit Anthony Taylor ya… Read More...
Van Dijk Tak Ingat Tangannya Menyentuh Bola di Laga Liverpool vs Wolverhampton - Okezone
LIVERPOOL – Bek andalan Liverpool, Virgil van Dijk, mengaku tak ingat ada kejadian tangannya menyen… Read More...
Liverpool Tiga Kali Jadi Korban VAR di Liga Inggris - CNN IndonesiaJakarta, CNN Indonesia -- Liverpool dituding mendapat keuntungan dari pemberlakuan Video Assistant R… Read More...
Tammy Abraham Bangga Bisa Cetak Gol ke Gawang Arsenal - OkezoneLONDON – Striker andalan Chelsea, Tammy Abraham, mengaku sangat bangga karena telah berhasil menceta… Read More...
0 Response to "Klasemen Liga Spanyol: Papan Atas Panas, Barcelona Dipepet Real Madrid - detikSport"
Post a Comment