Search

Conte: Katajaman Lukaku Masih Bisa Diasah Lagi - Okezone

NAPLES – Pelatih Inter Milan, Antonio Conte, memberikan penilaian terhadap kiprah salah satu pemain asuhannya, yakni Romelu Lukaku. Conte percaya bahwa ketajaman Lukaku sebagai seorang penyerang masih bisa diasah lagi.

Sebagaimana diketahui, Lukaku sendiri memang resmi bergabung dengan Inter pada jendela transfer musim panas 2019. Lukaku direkrut oleh manajemen I Nerazzurri –julukan Inter– dari Manchester United dengan mahar sebesar 65 juta euro atau sekira Rp1,01 triliun.

Romelu Lukaku

Keputusan manajemen Inter merekrut Lukaku dengan harga setinggi itu memang sempat memunculkan kontroversi. Terlebih selama dua musim berseragam Man United, performa Lukaku memang tidak terlalu menjanjikan.

Baca Juga: Inter Milan Gasak Napoli 3-1 di San Paolo

Akan tetapi faktanya, Lukaku justru menjadi mesin gol untuk Inter. Sejauh ini penyerang berkebangsaan Belgia tersebut sudah mengoleksi 16 gol serta tiga assist dari 26 penampilannya bersama Inter. Bahkan di laga teranyar Inter melawan Napoli, Lukaku jadi pahlawan kemenangan via brace-nya.

Let's block ads! (Why?)



Olahraga - Terkini - Google Berita
January 07, 2020 at 11:44AM
https://ift.tt/2uhXm1l

Conte: Katajaman Lukaku Masih Bisa Diasah Lagi - Okezone
Olahraga - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/2UxZr29

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Conte: Katajaman Lukaku Masih Bisa Diasah Lagi - Okezone"

Post a Comment

Powered by Blogger.