SURYA.co.id - Strategi Persib Bandung dalam menghadapi kompetisi Liga 1 2020 rupanya cukup berhasil.
Tim berjulukan Maung Bandung ini berhasil menduduki pemuncak klasemen Liga 1 2020.
Hasil tersebut diperoleh dari tiga kemenangan selama tiga pekan berturut-turut.
Kemenangan yang diperoleh Persib Bandung tak lepas dari kualitas pemain yang dikontrak untuk menghadapi kompetisi musim ini.

Tim besutan Robert Rene Alberts mendatangkan beberapa pemain baru untuk melengkapi formasi yang kosong.
Mereka adalah kiper Teja Paku Alam, Victor Igbonefo, Wander Luiz, Geoffrey Castillion, Zulham Zamrun, dan Beni Oktovianto.
Dari sejumlah pembelian tersebut, ada empat pemain yang tampil nyetel dan terbukti efektif membantu Persib memuncaki klasemen sementara.
1. Victor Igbonefo
Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo, membela timnya saat laga uji coba melawan Melaka United di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, 1 Februari 2020.
Victor Igbonefo bukan pemain yang asing bagi Persib Bandung meskipun didatangkan untuk musim 2020.
Olahraga - Terbaru - Google Berita
March 21, 2020 at 03:54PM
https://ift.tt/2QPWyth
Strategi Persib Bandung di Liga 1 2020 Berhasil, 4 Pemain Baru Maung Bandung Tampil Greget - Surya
Olahraga - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2UxZr29
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Strategi Persib Bandung di Liga 1 2020 Berhasil, 4 Pemain Baru Maung Bandung Tampil Greget - Surya"
Post a Comment