Search

Libas Bournemouth 2-1, Milner Girang Liverpool Bangkit - Okezone

LIVERPOOL – Penggawa Liverpool, James Milner, puas dengan kemenangan yang berhasil diraih timnya kala bersua Bournemouth di pekan ke-29 Liga Inggris 2019-2020. Menurutnya, kemenangan ini menunjukkan Liverpool telah bangkit dari keterpurukan.

Liverpool memang tak berada dalam kondisi yang baik saat melakoni laga kontra Bournemouth di Stadion Anfield pada Sabtu 7 Maret 2020 malam WIB. Tim asuhan Jurgen Klopp itu baru saja menelan dua kekelahan beruntun atas Watford (Liga Inggris) dan Chelsea (Piala FA).

Laga Liverpool vs Bournemouth

Tetapi, Liverpool akhirnya mampu bangkit dan menghentikan tren negatif tersebut. Mereka berhasil kembali ke jalur kemenangan yang telah diukir sejak awal musim setelah mengalahkan Bournemouth dengan skor tipis 2-1.

BACA JUGA: Liverpool vs Bournemouth, Salah Puas Antarkan The Reds Petik Poin Penuh

Kondisi ini tentu saja disambut gembira oleh Milner. Sebab, hasil menunjukkan bahwa Liverpool tak terganggu oleh kritikan publik yang ramai terlontar usai timnya menelan kekalahan dalam beberapa laga terakhir.

Let's block ads! (Why?)



Olahraga - Terbaru - Google Berita
March 08, 2020 at 04:50PM
https://ift.tt/38AfH8p

Libas Bournemouth 2-1, Milner Girang Liverpool Bangkit - Okezone
Olahraga - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2UxZr29

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Libas Bournemouth 2-1, Milner Girang Liverpool Bangkit - Okezone"

Post a Comment

Powered by Blogger.